Rabu, 19 November 2025


Berdasarkan informasi di lapangan, kebakaran tersebut terjadi Rabu (16/11/2022) sekitar pukul 06.30 WIB. Sejumlah mobil pemadam pun dikerahkan setelah api diketahui warga.

Jumlah mobil damkar yang dikerahkan lebih dari tujuh unit. Petugas PLN Solo juga memutus aliran listrik di sekitar lokasi guna membantu proses pemadaman.

Baca: Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran 16 Kamar Indekos Solo, Sejumlah Saksi Diperiksa

Melansir Solopos.com, seorang saksi mata, Rudi mengatakan kobaran api muncul dari dalam toko perabotan rumah tangga dan elektronik.

Kobaran api sempat mengebohkan warga setempat lantaran lokasi toko yang terbakar tepat di sebelah kantor Garuda Indonesia dan depan kantor Kelurahan Tipes.”Saat kejadian, toko belum buka jadi tidak ada karyawan di dalam. Toko buka pukul 08.30 WIB. Jadi toko masih kosong,” kata. Penulis: SupriyadiEditor: SupriyadiSumber: Solopos.com

Baca Juga

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler