Rabu, 19 November 2025

Murianews, Semarang – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan pembaruan Peringatan Dini Cuaca untuk wilayah Jawa Tengah siang ini.

Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat, yang berpotensi disertai kilat (petir) dan angin kencang, diperkirakan masih akan melanda 12 kabupaten/kota, Kamos (13/11/2025).

Kondisi ini diprediksi dimulai sejak pukul 13:00 WIB dan diperkirakan akan berlangsung hingga pukul 15:30 WIB.

Berikut kabupaten yang dilanda hujan lebat siang ini:

  1. Kabupaten Purworejo: Banyuurip,
  2. Kabupaten Magelang: Salam, Srumbung, Dukun, Sawangan, Candimulyo,
  3. Kabupaten Klaten: Prambanan, Gantiwarno, Wedi, Jogonalan, Ceper, Pedan, Karangdowo, Juwiring, Wonosari, Delanggu, Polanharjo, Karanganom, Tulung,
  4. Kabupaten Sukoharjo: Bulu, Tawangsari, Nguter,

Hujan Lebat...

Komentar

Jateng Terkini