
Murianews, Wonogiri – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah merilis prakiraan cuaca untuk Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, pada Senin (3/2/2025).
Secara umum, wilayah Wonogiri diprediksi mengalami hujan ringan hingga hujan petir dengan suhu berkisar antara 23 hingga 31 derajat Celsius dan kelembapan antara 58 persen hingga 95 persen.
Di Kecamatan Pracimantoro, diperkirakan terjadi hujan ringan dengan suhu 23–31 derajat celcius dan kelembapan 58-94 persen.
Sementara itu, Kecamatan Giritontro juga diprediksi mengalami hujan ringan dengan suhu 23-31 derajat celcius dengan kelembapan 59-95 persen.
Untuk Kecamatan Giriwoyo, kondisi serupa diperkirakan terjadi dengan suhu 23-30 derajat celcius dengan kelembapan 64-93 persen.