Rabu, 19 November 2025

Pada kesempatan ini, Aldi juga memberikan pesan inspiratif kepada para pemuda Indonesia untuk terus berinovasi di bidang kewirausahaan.

”Ada banyak pintu rezeki, dan salah satu yang bisa kita buka adalah dari kewirausahaan. Banyak manfaat yang bisa didapat, seperti membuka peluang pekerjaan bagi yang lain. Kunci dalam kewirausahaan agar bisa terus berjalan adalah inovasi dan relevansi,” ujar Aldi.

Prestasi yang diraih oleh Aldi Subakti bukan hanya menjadi kebanggaan bagi dirinya, tetapi juga bagi masyarakat Brebes dan Indonesia. Kiprahnya di bidang kewirausahaan diharapkan dapat menjadi teladan bagi generasi muda lainnya untuk terus berkarya dan berkontribusi bagi kemajuan bangsa.

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler