Senin, 21 April 2025

Ia menambahkan, Bulog Semarang juga saat ini masif melakukan penyerapan hasil panen berupa GKP maupun beras di daerah sentra produsen di wilayahnya.

Yakni di Kabupaten Demak, Grobogan, Kendal maupun di Kabupaten Semarang dan Kota Salatiga.

Sementara itu, petani di Mijen mengaku sangat senang sekali atas upaya Bulog Semarang menyerap gabah petani dengan harga Rp 6.500 per kilogram

”Karena harga gabah di luar seharga Rp 5.000-Rp 5.500 per kilogram,” kata Nur Hasyim, salah satu petani.

  • 1
  • 2

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler