Minggu, 23 November 2025

Sementara itu, Kanit Gakkum Sat Lantas Polres Klaten Iptu Alif Akbar Lukman Hakim mengonfirmasi kejadian itu. Tidak ada korban jiwa hanya ada korban luka.

”Korban hanya luka, evakuasi sedang dilakukan dan untuk penyebab masih kita dalami. Kita imbau masyarakat untuk tetap berkonsentrasi saat berkendara, taati peraturan dan utamakan keselamatan,” ungkap Alif.

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler