Minggu, 16 Februari 2025

Murianews, Semarang – Salat menjadi salah satu kewajiban yang tak bisa ditinggalkan oleh umat muslim, dimana pun dan dalam kondisi apapun. Karena itu, jadwal salat menjadi hal yang sangat penting saat bepergian.

Nah, bagi Anda yang sedang bepergian ke Kota Semarang, tak perlu khawatir. Berikut ini adalah jadwal salat lengkap dengan jadwal imaskiah yang bisa jadi patokan Anda untuk beribadah besok Senin, 13 Januari 2025.

Apalagi, besok masih berada di bulan rajab serta tepat di hari Senin. Bagi umat muslim, bulan rajab sangat disunnahkan untuk berpuasa. Tak hanya itu, hari senin juga disunnahkan untuk puasa Ssenin Kamis

Berikut ini adalah jadwal salat lengkap dengan jadwal imsakiah untuk hari Senin (13/1/2025) sesuai dengan rilis Kemenag:

  • Imsak 04:00 WIB
  • Subuh 04:10 WIB
  • Duha 05:58 WIB
  • Zuhur 11:50 WIB
  • Asar 15:15 WIB
  • Magrib 18:05 WIB
  • Isya 19:19 WIB

Komentar

Terpopuler