Rabu, 19 November 2025

Kemudian, di LSI, dari suara yang masuk 69,00 persen pada pukul 15.22 WIB, Luthfi-Yasin mendapatkan 59,76 persen. Sementara Andika-Hendi mendapat 40,24 persen.

Selanjutnya di Charta Politika, dari suara masuk 73 persen pada pukul 15.26 WIB, Rabu (27/11/2024), Luthfi-Yasin unggul 58,05 persen. Sedangkan Andika-Hendi dapat 41,95 persen.

Terakhir di quick count Indikator dari suara masuk 71,50 persen pukul 15.25 WIB, Rabu (27/11/2024), Luthfi-Yasin unggul 57,92 persen dan Andika-Hendi sebesar 42,08 persen.

Untuk diketahui hasil hitung cepat ini bukan hasil resmi Pilkada. Masyarakat diharap tetap menunggu perhitungan suara secara manual yang dilakukan KPU.

Komentar

Jateng Terkini