Minggu, 16 Februari 2025

’’Kami berharap pada 2025 semua siswa di daerah bisa terakomodasi untuk program Makan Bergizi Gratis setiap harinya,’’ kata dia, seperti dikutip dari Antara, Rabu (18/12/2024).

Sementara itu, Wali Kota Pekalongan Afzan Arslan Djunaid mengatakan program Makan Bergizi Gratis ini di antaranya bertujuan untuk menurunkan angka stunting.

Nantinya, Afzan melanjutkan, pemberian Makan Bergizi Gratis dilakukan selama lima hari setiap pekannya.

’’Untuk implementasinya nanti menjadi tanggung jawab Kodim setempat untuk membangun dapur karena keberadaan lokasi tanah sudah ada, tinggal proses membangun,’’ ujarnya.

  • 1
  • 2

Komentar

Terpopuler