Kamis, 20 November 2025

Rahmat mencontohkan, inflasi akan sering terjadi pada hari-hari besar, seperti momen keagamaan. Dia menyarankan, PT Jateng Agro Berdikari bisa membeli beras dari BUMD kabupaten/kota, yang diserap langsung dari gabungan kelompok tani.

”Diharapkan inflasi terjaga, beras bisa murah sampai ke konsumen. Bersamaan dengan itu, petani juga tetap untung,” tandas Rahmat.

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler