Rabu, 19 November 2025

Kedua, guru sebagai agen peradaban yang bisa melatih karakter bagi murid. Ketiga, guru sebagai pembina yang menciptakan kualitas sumber daya manusia.

”Murid-murid yang dididik dan karakternya, bisa menjadi orang yang berprestasi. Harapannya, kalau semua guru punya motivasi, kerja ikhlas, kami yakin Bangsa Indonesia menjadi bangsa yang besar,” harapnya.

Pada amanat Mendikdasmen yang dibacakan Nana Sudjana selaku Inspektur upacara disampaikan, sejalan dengan visi pendidikan bermutu untuk semua, Kemendikdasmenberusaha meningkatkan kualitas guru melalui tiga program prioritas.

Pertama, pemenuhan kualifikasi guru. Terdapat ratusan ribu guru yang belum berpendidikan Diploma IV atau Strata 1.

Secara bertahap, Kemendikdasmen  berusaha memberikan kesempatan bagi para guru untuk dapat melanjutkan studi ke jenjang pendidikan D-IV/S-1.

Kedua, meningkatkan kompetensi guru tidak terbatas pada kompetensi akademik, pedagogik, moral, dan sosial, tetapi juga kewirausahaan dan kepemimpinan, melalui berbagai pelatihan.

Kementerian juga berusaha menjamin keamanan para guru agar dapat bekerja dengan tenang dan terbebas dari segala bentuk intimidasi dan tindakan kekerasan oleh siapapun. Guru juga tidak seharusnya melakukan tindakan kekerasan dalam bentuk apapun.

Perlindungan hukum...

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler