Jumat, 21 November 2025

Mestinya, lanjut Muhdi, evaluasi yang dilakukan pemerintah bukan pada hari sekolah.

”Kalau mau dievaluasi, pastinya bukan pada fokus lima atau enam hari,” tambahnya.

Senator dari Jawa Tengah ini juga menyoroti kritik sekolah lima hari yang disebut tidak pro pada pendidikan agama. Menurutnya, saat ini, sekolah negeri juga sudah menambah pembelajaran agama.

”Jangan kemudian ditabrak-tabrakan dengan itu,” tegasnya.

Komentar

Jateng Terkini

Terpopuler